Posted by : Unknown Sabtu, 10 November 2012


Cara Mengetahui Teman Facebook Yang Memutuskan Pertemanan Dengan Kita. Seperti yang kita ketahui, di dalam Facebook terdapat fitur di mana kita akan mendapat notifikasi / pemberitahuan tentang berbagai hal, mulai teman yang berkomentar pada suatu status atau hanya sekedar me-like- status tersebut, notifikasi tentang pesan yang masuk pada akun kita, hingga notifikasi tentang permintaan pertemanan dari orang yang ingin mengajak pertemanan dengan kita. Sedangkan notifikasi tentang teman yang telah memutuskan hubungan pertemanan dengan kita atau dikenal dengan “Unfriend”, Facebook belum menyediakannya. 

Sekarang, dengan adanya aplikasi baru yang dapat kita install pada facebook telah memungkinkan pengguna facebook mengetahui siapa saja teman yang telah memutuskan pertemanan dengan kita. Aplikasi tersebut adalah “Unfriend Finder”. Aplikasi tersebut support terhadap berbagai browser, seperti Firefox, Google Chrome, Safari, Opera, juga Internet Explorer. Agar aplikasi Unfriend Finder ini berjalan maka pada browser harus diinstall add-on Greasemonkey terlebih dahulu. 
Berikut cara melakukan installasi GreaseMonkey dan Unfriends Finder pada facebook. Pada contoh ini, Tips dan Trik Komputer menggunakan browser Firefox.
Pertama, install terlebih dahulu add-on GreaseMonkey dengan klik DI SINI
Kedua, kemudian akan muncul jendela “Software Installation”, klik “Install”, seperti gambar di bawah ini.
Ketiga, jika sudah, restart Firefox dengan cara menutupnya kemudian membukanya kembali.
Keempat, jika GreaseMonkey berhasil diinstall maka kita akan melihat icon Greasemonkey berupa kepala monyet yang berada di sudut kanan atas pada Firefox, seperti gambar di bawah ini.

Kelima, langkah selanjutnya adalah menginstall “Unfriend Finder” dengan mengklik DI SINI.
Keenam,  kemudian klik “Install” dan kemudian akan muncul jendela "Greacemonkey Installation" kemudian klik "install" dan tunggu hingga proses selesai.


Ketujuh, kemudian logout (keluar) dari Facebook dan kemudian login (masuk) kembali.
Kedelapan, sekarang pastikan menu “Unfriends” telah muncul di sudut bagian kanan atas pada halaman facebook kita, seperti gambar di bawah ini.

Kesembilan, untuk mengetahui daftar teman yang telah memutuskan pertemanan dengan kita, silakan tombol Unfriends tersebut. Selain itu, kita juga dapat mengetahui jumlah teman yang belum melakukan konfirmasi atas permintaan pertemanan yang kita lakukan kepada orang lain.
Kesepuluh, selamat mencoba.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Translate

share it

Like yah fren.... by : Xpress2 Smile U Don`t Cry....
Welcome to My Blog

Popular Post

Blogger templates

Xpress2 - Axiolus.blogspot.com SMILE U DON`T cry....

Daftar Blog Saya

Sekolah terbaik Kuningan

Jadwal solat

Welcome

Spenda Kuningan CREW

Total Tayangan Halaman

Masih loading bro... sabar ya...
Widget by Blogger Bugis

Fb

Like Yah Fren....

Blogger news

!-- Top Commentators Cloud Start.-->
Get widget

Jam

Sms free

Jumlah Komentar

Widget Sumber : http://Axiolus.blogspot.com dan http://spectarius.blogspot.com Like yah... Smile U Don`t Cry...

Slide Show

Widget Slideshow

Warna Background

Cursor

Ada teks yang mengikuti kursor anda Jadikan blog ini blog Favorit anda Smile u don`t cry... Xprss2

Like

Like Yah Fren....
Powered By Blogger

Do not COPY

Maaf...... Halaman/blog ini tidak untuk di copy, maka anda tidak bisa klik kanan, Visit http://spectarius.blogspot.com Terimakasih....

Visitor

Diberdayakan oleh Blogger.

rainbow teks

Judul

Terdapat tulisan judul yang berubah, Apakah anda menginginkan nya? Kirim permintaan anda ke "http://spectarius.blogspot.com" Terimaksih....

Flag Country Visitor

Flag Counter

- Copyright © Xpress2 -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -